Cara Menyembunyikan Slide PowerPoint





Assalamualaikum wr. wb. dan selamat malam teman-teman dimanapun berada dan dapat mengakses web/blog ini. Pada kesempatan kali ini saya kembali akan berbagi sebuah tutorial kepada teman-teman yang berjudul bagaimana cara menyembunyikan slide power point.


Slide yang akan kita sembunyikan yaitu slide yang terdapat pada mini slide disamping layar PowerPoint sehingga nantinya tidak akan kelihatan pada tampilan slide show PowerPoint. Oke langsung saja, pertama-tama buka file power point yang slidenya akan kita sembunyikan.

Sebelum kita lanjut, mungkin teman-teman tertarik juga untuk membaca tutorial kami lainnya dibawah ini:
Kemudian klik kanan pada mouse slide yang akan kita sembunyikan, lalu pilih "Hide Slide".


Nah, secara otomatis slide yang kita pilih telah tersebunyi dan tidak kelihatan lagi saat kita mempresentasikan slide power point kita.


Nah bagaimana teman-teman, mudah kan caranya? jika masih kurang jelas, saya sarankan teman-teman untuk melihat juga video tutorialnya yang telah saya sediakan sebelumnya dibawah ini. Tapi sebelum itu, jangan lupa untuk SUBSCRIBE channelnya agar lebih banyak lagi tutorial yang kami bagikan kepada teman-teman.






Tutorial Lainnya:

0 Response to "Cara Menyembunyikan Slide PowerPoint"

Posting Komentar