Cara Print Booklet Bolak Balik di Microsoft Word





Cara Print Booklet Bolak Balik di Microsoft Word

Assalmualaikum wr. wb. dan selamat siang teman-teman dimanapun berada dan kebetulan membaca tutorial ini. Pada kesempatan kali ini saya kembali berbagi sebuah tutorial yang mudah-mudahan tutorial ini dapat bermanfaat, yaitu bagaimana cara untuk print booklet bola balik di Microsoft Word.


Mungkin ada teman-teman yang berpikir bisakah mengeprint booklet atau mengeprint timbal balik seperti buku di Microsoft Word? karna setahu kita fitur booklet tersebut hanya bisa kita dapatkan pada aplikasi pembuka file PDF, salah satunya ialah Acrobat Reader.

Untuk mengeprint seperti buku atau booklet di Microsoft Word caranya memang agak ribet teman-teman, kita perlu perhitungan mengenai jumlah halaman serta kita perlu berfikir bentuk booklet ini setelah jadinya.



Maka dari itu untuk tutorial kali ini saya sarankan teman-teman untuk melihat langsung video tutorialnya yang telah saya buat sebelumnya dibawah ini, supaya lebih jelas lagi.









Tutorial Lainnya:

0 Response to "Cara Print Booklet Bolak Balik di Microsoft Word"

Posting Komentar