Cara Membuat 2 Tabel Berdampingan di Microsoft Word





Assalamualaikum wr. wb. dan selamat pagi teman-teman dimanapun berada dan dapat mengakses web ini. Pada kesempatan kali ini saya akan kembali berbagi kepada teman-teman sebuah tutorial yang berjudul bagaimana cara membuat 2 tabel berdampingan di microsoft word.


Nah, biasanya kita membuat tabel di microsoft word tersusun dari atas ke bawah, jarang sekali kita melihat tabel dibuat berdampingan kiri kanan. Akan tetapi terkadang kita dituntut untuk membuat tabel data berdampingan kiri kanan, bagaimana cara membuatnya? caranya sangatlah mudah.

Sebelum kita lanjut, mungkin teman-teman tertarik juga untuk membaca tutorial kami lainnya dibawah ini:
Sebenarnya cara membuat tabel berdampingan di microsoft word sama dengan cara membuat tabel biasa di word, yaitu pertama-tama masuk ke menu Insert, kemudian pilih Tabel dan tentukan jumlah kolom dan baris sesuai keperluan.


Setelah itu masuk ke menu Design dan pilih Eraser.


Nah, untuk pengaturan lebih lanjut cara membuat 2 tabel berdampingan di microsoft word, saya sarankan teman-teman untuk melihat juga video tutorialnya dibawah ini. Semoga dapat bermanfaat dan selamat mencoba. Sebelum nonton di SUBSCRIBER dulu dong channelnya.


Nah, itulah cara membuat 2 tabel berdampingan di microsoft word 2007 mapun 2010, semoga tutorial ini bermanfaat untuk teman-teman semua. Jika menurut teman-teman postingan ini bermanfaat, silahkan di share atau bagi juga ke teman-teman yang lain. Sekian dan selamat mencoba.




Tutorial Lainnya:

0 Response to "Cara Membuat 2 Tabel Berdampingan di Microsoft Word"

Posting Komentar